Menu

Mode Gelap
Percepatan Penerapan SPBE, Diskominfo Kukar Launching Proper Lobiku Gelar Bimtek Sertifikasi TPP, Bupati Kukar Berharap Tidak Ada Lagi Desa Tertinggal Gelar Rakerkot, Wushu Samarinda Bahas Persiapan Porprov dan Program Regenerasi Atlit 56 tahun Jenderal Andap, Terus Berkarya Dan Berinovasi Pengukuhan PW KBB Jatim, Irianto Lambrie : Warga Banjar Harus Rakat, Kuat serta Bermartabat

Pemkot Samarinda · 3 Mar 2023 21:19 WITA ·

DPPKB Samarinda Perkuat Pencegahan, Guna Turunkan Angka Stunting


 DPPKB Samarinda Perkuat Pencegahan, Guna Turunkan Angka Stunting Perbesar

Samarinda – Kepala DPPKB Samarinda, I Gusti Ayu Sulistiani menyampaikan bahwa Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DPPKB) Samarinda menitik beratkan di sektor hulu atau pencegahan untuk menurunkan angka stunting.

Perempuan yang sering kali disapa Ayu itu mengungkapkan, pihaknya menyatakan bahwa sasarnnya ditujukan untuk kalangan remaja. Terutama para remaja usia sekolah menegah pertama taua tingkatan SMP. Karena usia ini diperlukan untuk mempersiapkan pubertas.

Berbagai upaya telah dilakukan untuk menciptakan generasi muda yang berkualitas. Salah satunya adalah pembentukan kelompok pemuda dan Duta Genre (Generasi Berencana).

“Kami terus mendorong dan mensosialisasikan hidup berencana, yang sangat bagus. Jika kita merencanakan hidup kita, otomatis hidup kita kedepannya akan menjadi lebih bahagia dan sejahtera di masa depan. Jadi anak-anak ini harus paham bagaimana menjalani hidup yang terencana,” ujar Ayu, Kamis (3/2/2023).

Materi yang terus menjadi tema utama dalam sosialisasi DPPKB bersama Duta GenRe adalah sosialisasi remaja terhadap membiasakan diri dengan budaya hidup berencana. Di mana dia harus memiliki tujuan kehidupan selanjutnya. Tingkat sekolah, tingkat universitas, tingkat pekerjaan, hingga kemudian tingkat pemikiran pernikahan.

“Saya percaya bahwa dengan adanya perencanaan hidup untuk kedepan, secara otomatis kelak hidupnya akan menjadi lebih sukses ketika ada rencana dalam hidup. Daripada tidak punya rencana sama sekali dan malah membuat asosiasi palsu,” ujarnya.

DPPKB bekerjasama dengan TP PKK Samarinda yang terus memberikan informasi tentang sekolah menengah di kota Samarinda untuk mencetak generasi muda yang berkualitas. (Har/Adv)

Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

PKK Samarinda Berikan Ratusan Paket Sembako Dan Uang Tunai ke Anak Yatim dan Kaum Dhuafa

18 April 2023 - 02:52 WITA

Tekan Inflasi, Walikota Samarinda Distribusikan Beras Gratis Kepada 922 KK

4 April 2023 - 18:09 WITA

Andi Harun Resmikan Sejumlah Fasilitas Penunjang Pelayanan WBP di Lapas Samarinda

20 Maret 2023 - 20:56 WITA

Andi Harun Sebut Akan Siapkan 9 Hektare Untuk Relokasi Lapas Samarinda

20 Maret 2023 - 19:02 WITA

Wali Kota Samarinda dan Sejumlah Pakar Gelar Diskusi, Bahas Rencana Samarinda Bebas Zona Tambang Tahun 2026

20 Maret 2023 - 09:43 WITA

Andi Harun Resmi Pimpin IPSI Kaltim Masa Periode 2022-2026

18 Maret 2023 - 23:45 WITA

Trending di Pemkot Samarinda